Mobo apa yang menjadi pilihan anda untuk merakit sebuah sistem mini ITX? mungkin Asrock H87M-ITX ini dapat dimasukan dalam daftar pilihan mobo anda. Dengan socket LGA1150 yang dapat mengakomodir processor intel generasi 4 terbaru, dan slot PCIe gen 3.0, juga dengan dipersenjatai 2 buah socket RAM max 16GB Dual Channel DDR3 1600, anda dapat membangun sebuah sistem hiburan yang bertenaga hanya dengan sebuah case yang mungil. Namun anda perlu memperhatikan hal-hal seperti cable management , dan airflow , bila berniat menjadikan elite 130 ini sebagai rumah selanjutnya bagi PC anda.
PC Hardware | Rakitan | Reviews | Gaming | Tips | Other Tech Stuff